Simply & Fun

Materi pembelajaran yang disampaikan dapat di sederhanakan sehingga mudah untuk dipahami maupun dipraktekkan. Begitu juga analogi teori dan permainan-permainan musik disampaikan dengan suasana yang bergembira.

High Impact

Fungsi dari sebuah pembelajaran adalah mampu menjadi pemicu seseorang atau kelompok untuk bisa berubah sesuai dengan tujuan dan target yang diinginkan. Selain itu, untuk menimbuhkan rasa tersebut, memorable atau terkenang merupakan cara terbaik. Sehingga perubahan perilaku yang didapat berdampak secara panjang.

Unique

Program pembelajaran disampaikan dengan metode yang unik, menampilkan musik secara langsung dan nyata oleh para musisi profesional. Selain itu didukung tata cahaya dan tata panggung yang spektakuler.

Customise

Materi pembelajaran yang disampaikan dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan ekspetasi sesuai permintaan. Tanpa menghilangkan musik analogi yang kami usung, si pengemasan maupun tujuan pembelajaran tetap sama.

Practically Relevant

Disampaikan dengan contoh-contoh praktis dan relevan sesuai dengan debutuhan dan mengikuti perkembangan. Tentu metode pembelajaran juga disesuaikan dengan generasi dan perkembangan zaman saat ini, tujuannya agar mudah terserap dan teraplikasikan degan mudah.

Result Focus

Berfokus pada dampak nyata setelah pelatihan berlangsug, dengan adanya music therapy dan permanent process yang dapat mempermudah peserta untuk mengulang kembali.

Our ROE team is here to answer your questions. Ask us anything!
WhatsApp chat